Sabtu, 24 Oktober 2015

Mengapa Meski Sudah Divaksin Wanita Tetap Harus Rutin Papsmear?

Selamat bersua kembali dengan info-info kesehatan bersama Bisnis 4Life Transfer Factor. Kali ini kita akan memuat artikel mengenai Mengapa Meski Sudah Divaksin Wanita Tetap Harus Rutin Papsmear?, silakan disimak:

Mengapa Meski Sudah Divaksin Wanita Tetap Harus Rutin Papsmear? - Kanker leher rahim atau disebut juga kanker serviks adalah sejenis kanker yang 99,7% disebabkan oleh human papilloma virus (HPV) onkogenik, yang menyerang leher rahim.Kanker ini dapat hadir dengan pendarahan v.a.g.i.n.a, tetapi gejala kanker ini tidak terlihat sampai kanker memasuki stadium yang lebih jauh, yang membuat kanker leher rahim fokus pengamatan menggunakan Pap smear. Di negara berkembang, penggunaan secara luas program pengamatan leher rahim mengurangi insiden kanker leher rahim yang invasif sebesar 50% atau lebih. Kebanyakan penelitian menemukan bahwa infeksi human papillomavirus (HPV) bertanggung jawab untuk semua kasus kanker leher rahim.  (Wikipedia)

Bagi seorang wanita, kanker serviks mungkin menjadi salah satu penyakit yang menakutkan. Oleh sebab itu, banyak di antara mereka melindungi diri dari risiko kanker serviks dengan melakukan vaksinasi. Namun perlu diingat, meski sudah divaksin, wanita tersebut tetap harus papsmear. Mengapa?

Baca selengkapnya di Mengapa Meski Sudah Divaksin Wanita Tetap Harus Rutin Papsmear?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar