Sabtu, 14 November 2015

Mengenal Gejala Pembesaran Prostat

Selamat bersua kembali dengan info-info kesehatan bersama Bisnis 4Life Transfer Factor. Kali ini kita akan memuat artikel mengenai Mengenal Gejala Pembesaran Prostat, silakan disimak:

Infosehatkeluarga.com - Pembesaran prostat jinak merupakan penyakit pada pria tua dan jarang ditemukan pada usia yang kurang dari 40 tahun. Keadaan ini dialami oleh 50% pria yang berusia 60 tahun dan kurang lebih 80% pria yang berusia 80 tahun.

Meskipun banyak ditemukan pembesaran prostat yang muncul secara progresif, tidak sedikit juga yang muncul secara agresif (ganas). Oleh karena itu pemeriksaan rutin pada rentang usia rentan penting sekali dilakukan. Lebih ideal lagi jika Anda juga dapat mencermati gejala-gejala pembesaran prostat yang muncul untuk kemudian disikapi dengan melakukan langkah pemeriksaan ke dokter secepatnya guna mendapatkan kepastian hasil yang menyeluruh.

Dari gejalanya, pembesaran prostat terbagi dua kategori;

A. Gejala Obstruksi

Gejala obstruksi adalah ditemukannya kondisi penyumbatan pada saluran kencing. Gejala obstruksi terjadi karena otot pada kandung kemih gagal berkontraksi cukup kuat atau gagal berkontraksi cukup lama sehingga kontraksi

Baca selengkapnya di Mengenal Gejala Pembesaran Prostat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar